Pengalaman Berkesan Saat Mengikuti Kajian Bersama Ibu Wakil Bupati Garut

Assalamualaikum, Playmates. Salam sehat untuk semua, ya. Pandemi memang berangsur menghilang, tetapi imunitas tubuh harus tetap diperhatikan karena cuaca yang sungguh tidak menentu. Alhamdulillah, saya diberi kesehatan sehingga bisa mengikuti kajian bersama Ibu Wakil Bupati Garut. Jumat kala itu agak mendung. Malah hujan deras mengguyur kota Garut saat kajian tengah berlangsung. Udara dingin tidak menyurutkan … Baca Selengkapnya

Benarkah Kusta dan Disabilitas Identik dengan Kemiskinan?

Assalamualaikum, Playmates. Salam sehat untuk semua, ya. Pada tanggal 28 September 2022 KBR dan NLR bekerja sama mengadakan live streaming dengan tema Kusta dan Disabilitas Identik dengan Kemiskinan, Benarkah? Tema ini sangat menarik mengingat betapa sulitnya menghapus stigma negatif Kusta yang merebak di masyarakat. Beberapa waktu lalu kerajaan Inggris Raya berduka. Sang ratu yang telah … Baca Selengkapnya

Jenis-jenis Watak Anak, Kenali, Yuk!

Assalamualaikum, Playmates. Salam sehat untuk semua, ya. Alhamdulillah kajian kedua POMG di sekolah si cikal berjalan lancar. Rencananya tema yang akan disampaikan adalah Peran Orang Tua dalam Pendidikan Karakter Positif Anak Usia Dini. Namun, ternyata pembahasan belum sampai ke sana, baru jenis-jenis watak saja. Jumat pagi itu lebih hectic dari biasanya karena si bungsu ikut … Baca Selengkapnya

Kumpulan Resep Masakan Sehat Tanpa MSG, Mana Favoritmu?

Assalamualaikum playmates, welcome back to Playground of Monica. Salam sehat untuk semua, ya. Perjuangan kita melawan serangan demam, batuk, dan pilek belum berakhir. Asupan makanan yang bernutrisi menjadi salah satu tameng dalam menghadapi berbagai penyakit. Kumpulan resep masakan sehat tanpa MSG berikut ini bisa menjadi pilihan agar kalian tidak mati gaya. Awal Agustus kemarin keluargaku … Baca Selengkapnya

Keutamaan Ilmu, Cari Tahu, Yuk!

Alhamdulillah POMG di sekolah si cikal mengadakan kajian setiap Jumat. Saya sebisa mungkin menyempatkan untuk mengikutinya. Sekian lama merasakan kegersangan hati dan pikiran, mungkin ini jalan yang disiapkan agar saya bisa menjadi orang yang lebih baik. Tema kajian yang pertama adalah Keutamaan Ilmu. Materi ini disampaikan oleh Usth. Ai Nurjanah, S.Pd., M.Ag. Sosok beliau masih … Baca Selengkapnya