3 Kutipan yang Akan Membuatmu lebih Bijak

Assalamualaikum playground of Monica’s visitors, salam sehat untuk semua, ya. Semua dari kita pasti telah mengetahui bahwa saat melakukan sesuatu dan mengambil keputusan, kita sendirilah yang menentukan. Namun, dalam prosesnya hal itu dipengaruhi berbagai faktor dari luar diri, seperti keluarga, lingkup pertemanan, bacaan, tontonan, idola, dan lain sebagainya. Maka dari itu, sudah seharusnya kita memilih … Baca Selengkapnya

Film Tampan Tailor: My Daddy My Superhero

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, Playmates, salam sehat untuk semua, ya. Beberapa hari lalu saya me-review sebuah buku yang baru saya baca. Kali ini saya akan mengulas sebuah film dalam negeri. Buku dan film adalah dua hal yang saya suka. Keduanya memberikan kesenangan dengan sensasi yang berbeda. Bersama buku, saya bisa melepas segenap imajinasi, membayangkan dengan bebas … Baca Selengkapnya

Novel Ancika, Sebuah Nama Sebuah Cerita

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, Playmates. Salam sehat untuk semua, ya. Sudah pada tahu kan kalau Pidi Baiq akan segera mengalihwahanakan Novel Ancika menjadi sebuah film? Pastinya sudah tidak sabar ingin melihat bagaimana cara berbicara Arbani Yasiz sebagai Dilan, secara Dilan itu sudah identik banget sama Iqbaal Ramadhan. Terlepas dari pro dan kontra atas pergantian pemeran Dilan, … Baca Selengkapnya

Lara Lana

“Mak, gue udah kirimin siomaynya. Ditunggu, ya,” kata Gita, salah satu talent di management yang kudirikan. “Siap. Makasih banyak, ya, Say,” timpalku senang. Tak berselang lama makanan itu kuterima. Bukan satu dua kali aku menerima kiriman dari para talent. Ada yang mengirimkan sample jualan, oleh-oleh dari luar kota, bahkan ada yang menyengajakan membelikanku barang. Memang … Baca Selengkapnya

Palung Sesal (Part 3)

Palung Sesal (Part 2) Tiara terus mencoba menghubungi Dani, tetapi dari semalam ponselnya tidak aktif. Gadis itu mulai panik. Di memencet lagi nomor kontak Dani walaupun dia tahu itu sia-sia. Akhirnya dia menyerah dan menulis teks “Aku Hamil”. Pesan itu memang terkirim, tetapi tak pernah terbaca. Malam-malam Tiara habiskan dengan memandang ponsel, berharap Dani menghubungi, … Baca Selengkapnya