Menarik! Sinopsis Novel Padang Bulan Karya Andrea Hirata
Andrea Hirata sudah begitu lekat dengan tetralogi (kini trilogi) Laskar Pelangi. Namun, selain itu ada series lainnya yang tidak kalah menarik, yakni dwilogi Padang Bulan. Dwilogi ini terdiri dari dua judul, yaitu Padang Bulan dan Cinta dalam Gelas. Kita bahas sinopsis novel Padang Bulan, yuk! Ada yang sudah baca? Dwilogi ini berkaitan erat dengan Laskar … Baca Selengkapnya