Melembutkan Hati yang Keras, Gimana Caranya?
Assalamualaikum, Playmates. Salam sehat untuk semua, ya. Setelah kajian rutin minggu sebelumnya ambyar karena si bungsu ngereog. Untuk minggu berikutnya, saya memutuskan tidak dulu membawa sertanya mengikuti kajian sampai batas waktu yang belum ditentukan. Saya harus melembutkan hati yang keras terlebih dahulu. Ngomongin hati yang keras, kebetulan banget, nih, tema kajian selanjutnya itu melembutkan hati … Baca Selengkapnya